PROSES BERPIKIR SISWA TERHADAP KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS DITINJAU DARI GAYA BELAJAR VISUAL

Muhammad Zaki Mubarak, Anwar Anwar, Susanti Susanti

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan proses berpikir siswa terhadap kemampuan representasi matematis ditinjau dari gaya belajar visual. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dengan subjek pada penelitian ini adalah siswa yang cenderung memiliki gaya belajar visual pada kelas IX-5 di MTsN 1 Banda Aceh yang terdiri dari 3 orang siswa dengan kemampuan representasi matematis rendah, sedang dan tinggi. Pengumpulan data dilakukan melalui angket gaya belajar, soal tes kemampuan representasi matematis dan wawancara. Selanjutnya analisis data dengan mereduksi data, menyajikan data, melakukan trianggulasi waktu dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) proses berpikir subjek dengan kemampuan representasi matematis rendah dapat dilihat dari proses akomodasi pada ketiga indikator representasi matematis yaitu representasi simbolik, representasi verbal dan representasi visual; (2) proses berpikir subjek dengan kemampuan representasi matematis sedang dapat dilihat dari proses asimilasi dan akomodasi pada ketiga indikator representasi matematis; (3) proses berpikir subjek dengan kemampuan representasi matematis tinggi dapat dilihat dari proses asimilasi pada ketiga indikator representasi matematis.

Kata kunci: Proses Berpikir., Kemampuan Representasi Matematis.,
Gaya Belajar Visual.


Full Text:

PDF

References


Anintya, Y. A., Pujiastuti, E., & Mashuri. (2017). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Ditinjau dari Gaya Belajar Siswa Kelas VIII pada Model Pembelajaran Resource Based Learning. Unnes Journal of Mathematics Education, 6(1), 37–43. https://doi.org/10.15294/ujme.v6i1.13630

Aprilia, N. C., Sunardi, S., & Trapsilasiwi, D. (2017). Proses Berpikir Siswa Gaya Kognitif Reflektif dan Impulsif dalam Memecahkan Masalah Matematika di Kelas VII SMPN 11 Jember. Jurnal Edukasi, 2(3), 31. https://doi.org/10.19184/jukasi.v2i3.6049

Ariefia, H. E., As’ari, A. R., & Susanto, H. (2016). Proses Berpikir Siswa dalam Menyelesaikan Permasalahan Pada Materi Trigonometri. Jurnal Pembelajaran Matematika, 3(1), 28–32. http://journal.um.ac.id/index.php/pembelajaran-matematika/article/view/5565%0A

Azhari, B., & Irfan, A. (2019). Model-Eliciting Activities dalam Menganalisis Kreativitas Pemecahan Masalah Matematika Pada Mahasiswa Pendidikan Matematika di PTKIN Aceh. Al Khawarizmi: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, 2(1), 1-18.

Bukit, S., & Istarani. (2015). Kecerdasan & Gaya Belajar. Larispa Indonesia.

Dewi, I., Saragih, S., & Khairani, D. (2017). Analisis Peningkatan Kemampuan Representasi Matematis Siswa SMA Ditinjau dari Perbedaan Gender. Jurnal Didaktik Matematika, 4(2), 115–124. https://doi.org/10.24815/jdm.v4i2.8863

Fajri, I., Yusuf, R., Maimun, Azhari, B., Sanusi, & Yusran. (2020). Innovation model of citizenship education learning in the 21st-century skill-learning environment of students in Aceh. Journal of Critical Reviews, 7(16), 2334–2343.

Falah, B. N. (2019). Pengaruh Gaya Belajar Siswa Dan Minat Belajar. Euclid, 6(1), 25–34. http://dx.doi.org/10.33603/e.v6i1.1226

Farahhadi, S. D. (2019). Representasi Matematis dalam Pemecahan Masalah | PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 2, 606–610. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/29071

Hayuningrat, S., & Listiawan, T. (2018). Proses Berpikir Siswa dengan Gaya Kognitif Reflektif dalam Memecahkan Masalah Matematika Generalisasi Pola. Jurnal Elemen, 4(2), 183–196. https://doi.org/10.29408/jel.v4i2.752

Imamuddin, M. (2019). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Berdasarkan Gaya Belajar. Al Khawarizmi: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, 3(1), 11-20

Kemendikbud. (2014). Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 58 Tahun 2014. https://jdih.kemdikbud.go.id/arsip/Permendikbud Nomor 58 Tahun 2014-digabungkan

Kusumawati, M., & Ruslan. (2016). Description of Students’ Activity in Mathematics Learning Through The Implementation of Aptitude Treatment Interaction Based on Cognitive Style of Grade IX.2 At SMPN 26 Makassar. Jurnal Daya Matematis, 4(3), 339–348. https://doi.org/10.26858/jds.v4i3.2927

Marfuah, I., Mardiyana, & Subanti, S. (2016). Proses Berpikir Kritis Peserta Didik dalam Dua Variabel Ditinjau dari Gaya Belajar Kelas IX B Smp Negeri 2 Surakarta Tahun Pelajaran 2015/2016. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematiika, 4(7), 622–632. https://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/s2math/article/view/9168/6784

Muliati, S. (2020). Kemampuan Sintesis Siswa dalam Pembelajaran Matematika Melalui Model Pembelajaran Air (Auditory, Intellectually, Repetition) Di SMA Negeri 3 Kejuruan Muda. Al Khawarizmi: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, 4(1), 67-78.

Nahdataeni, I., Sukayasa, & Linawati. (2015). Proses Berpikir Siswa dalam Memecahkan Masalah Sistem Persamaan Linear Dua Variabel Ditinjau dari Gaya Belajar di Kelas X SMA Negeri 2 Palu. AKSIOMA Jurnal Pendidikan Matematika, 4(2), 203–215.

NCTM. (2000). Principles and Standards fot School Mathematics.

Noorbaiti, R., Fajriah, N., & Sukmawati, R. A. (2018). Implementasi Model Pembelajaran Visual-Auditori-Kinestetik (Vak) pada Mata Pelajaran Matematika di Kelas VII E MTsN Mulawarman Banjarmasin. EDU-MAT: Jurnal Pendidikan Matematika, 6(1), 108–116. https://doi.org/10.20527/edumat.v6i1.5130

Novitasari, P., & Masriyah. (2018). Profil Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa dalam Memecahkan Masalah Matematika Ditinjau dari Gaya Belajar. Mathedunesa, 2(7), 136–142. https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/mathedunesa/article/%0Aview/23035%0A

Rachmawati, I. W., Triyanto, & Chrisnawati, H. E. (2018). Eksperimentasi Model Pembelajaran Student Teams Achievement Division dengan Pendekatan Scientific pada Materi Bentuk Aljabar Ditinjau dari Gaya Belajar Siswa Kelas VII SMP Negeri 11 Surakarta Tahun Pelajaran 2017/2018. Jurnal Pendidikan Matematika Dan Matematika (JPMM), 2(2), 134–144. https://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/matematika/article/view/11698/8430

Rimilda. (2015). Proses Berpikir Siswa dalam Menyelesaikan Soal Cerita Materi Segiempat Kelas VII Berdasarkan Langkah Teori Polya Plis Pada MTsN Model Banda Aceh. STKIP Bina Bangsa Getsempena, 6(2), 141–150. http://visipena.stkipgetsempena.ac.id/%0Ahome/article/view/111/112.%0A

Rokhimah, S., & Rejeki, S. (2018). Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Berdasarkan Gaya Belajar pada Pembelajaran dengan Model 4K. Kontinu: Jurnal Penelitian Didaktik Matematika, 2(1), 1–13. https://doi.org/10.30659/kontinu.2.1.1-13

Sari, I. P. (2017). Kemampuan Komunikasi Matematika Berdasarkan Perbedaan Gaya Belajar Siswa Kelas X SMA Negeri 6 Wajo Pada Materi Statistika Communication. Jurnal Nalar Pendidikan, 5(2), 86–92.

Setyawan, F. (2017). Profil Representasi Siswa Smp Terhadap Materi Plsv Ditinjau Dari Gaya Belajar Kolb. Journal of Medives, 1(2), 82–90. http://e-journal.ikip-veteran.ac.id/index.php/matematika

Sulastri, S., Marwan, M., & Duskri, M. (2017). Kemampuan Representasi Matematis Siswa SMP Melalui Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik. Beta Jurnal Tadris Matematika, 10(1), 51–69. https://doi.org/10.20414/betajtm.v10i1.101

Sulisawati, D. N., Lutfiyah, & Sukma, L. (2019). Identifikasi Modalitas Belajar VAK Kombinasi Siswa dalam Pelajaran Matematika SMP Negeri 1 Arjasa Jember. Prismatika, 2(1), 32–42.

Suparno, P. (2001). Teori Perkembangan Kognitif Jean Piaget. Kanisius.

Umrana, Cahyono, E., & Sudia, M. (2019). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Ditinjau dari Gaya Belajar Siswa. Jurnal Pembelajaran Berpikir Matematika, 4(1), 67–76.

Untarti, R., & Subekti, F. E. (2018). Deskripsi kemampuan representasi matematis ditinjau dari peminatan jenjang pendidikan menengah mahasiswa program studi pendidikan matematika pada mata kuliah statistika deskriptif. Jurnal Mercumatika, 2(2), 15–32. https://doi.org/10.26486/jm.v2i1.299

Wassahua, S. (2016). Analisis Gaya Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Pada Materi Himpunan Siswa Kelas VII SMP Negeri Karang Jaya Kecamatan Namlea Kabupaten Buru. Jurnal Matematika Dan Pembelajarannya, 2(1), 84–104.

Yani, M., Ikhsan, M., & Marwan. (2016). Proses Berpikir Siswa Sekolah Menengah Pertama dalam Memecahkan Masalah Matematika Berdasarkan Langkah-Langkah Polya. Jurnal Pendidikan Matematika, 10(1), 43–58. http://dx.doi.org/10.22342/jpm.10.1.3278.42-57




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/jppm.v4i2.7998

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Al Khawarizmi
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika
© 
Author
Published by Center for Research and Publication UIN Ar-Raniry and Department Mathematics Education UIN Ar-Raniry.