BAGAIMANA KREATIVITAS DAN KEAKTIVAN MAHASISWA MEMPENGARUHI PEMAHAMAN MATERI ABSTRAK MATEMATIKA MELALUI E-LEARNING

Indriyani Indriyani, Urfia Rizqi, Umi Mahmudah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kreativitas dan keaktivan mahasiswa terhadap pemahaman materi abstrak matematika pada mata kuliah Analisis Kompleks yang dilakukan secara online selama pandemi COVID-19. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jumlah sampel sebanyak 86 mahasiswa semester 6 tahun 2019/2020. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling sedang hasil analisis menggunakan analisis varians dua jalur (two-way ANOVA). Hasil penelitian memberikan kesimpulan sebagai berikut: 1) ada pengaruh yang positif dari kreativitas mahasiswa pada pemahaman materi abstrak mata kuliah Analisis Kompleks, 2) keaktivan mahasiswa berpengaruh secara positif dan signifikan secara statistika pada pemahaman materi abstrak mata kuliah Analisis Kompleks, dan 3) interaksi kreativitas dan keaktivan mahasiswa diketahui berpengaruh positif pada pemahaman mahasiswa materi abstrak mata kuliah Analisis Kompleks. Maka, untuk memahami materi abstrak yang disampaikan menggunakan e-learning membutuhkan kreativitas dan keaktivan mahasiswa.


Keywords


kreativitas; keaktivan; pemahaman mahasiswa; materi abstrak; Analisis Kompleks

Full Text:

PDF

References


Agung, I. M. (2020). Memahami Pandemi Covid-19 Dalam Perspektif Psikologi Sosial. Psikobuletin: Buletin Ilmiah Psikologi, 1(2), 68–84.

Aidah, S. (2019). Pemanfaatan E-learning sebagai Media Pembelajaran di Stia Al Gazali Barru. Meraja Journal, 2(1), 1–12.

Azhari, B., & Irfan, A. (2019). Model-Eliciting Activities dalam Menganalisis Kreativitas Pemecahan Masalah Matematika Pada Mahasiswa Pendidikan Matematika di PTKIN Aceh. Al Khawarizmi: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, 2(1), 1-18.

Botty, M. (2018). Hubungan Kreativitas Dengan Hasil Belajar Siswa Kelas V Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Di Mi Ma’had Islamy Palembang. JIP (Jurnal Ilmiah PGMI), 4(1), 41–55.

Dencik, A. B., Yahya, F. F., Salim, M. N., & Yoesoef, M. I. (2020). Statistik Multivariat; Analisis ANOVA, MANOVA, ANCOVA, MANCOVA, REPEATED, MEASURES dengan Aplikasi EXCEL dan SPSS. PT. Rajagrafindo Persada.

Fajri, I., Ar, K., Prajana, A., Yusran, & Sanusi. (2020). Peningkatan Keterampilan 4C Melalui Model Pembelajaran Berbasis Portofolio. Jurnal Dedikasi Pendidikan, 4(2), 371–380.

Fajri, I., Yusuf, R., Maimun, Azhari, B., Sanusi, & Yusran. (2020). Innovation model of citizenship education learning in the 21st-century skill-learning environment of students in Aceh. Journal of Critical Reviews, 7(16), 2334–2343.

Fatimah, S., & Mahmudah, U. (2020). How E-Learning Affects Students’ Mental Health During Covid-19 Pandemic: An Empirical Study. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 4(1), 114–124. https://doi.org/10.20961/jdc.v4i1.41991

Fitriyani, Y., Fauzi, I., & Sari, M. Z. (2020). Motivasi belajar mahasiswa pada pembelajaran daring selama pandemik covid-19. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 6(2), 165–175. https://doi.org/https://doi.org/10.33394/jk.v6i2.2654

Harmila, D., Rais, R., & Fadjryani, F. (2015). Analisis Keaktifan Mahasiswa Jurusan Matematika Fakultas Mipa Universitas Tadulako Dengan Metode Mann Whitney. Jurnal Ilmiah Matematika Dan Terapan, 12(2).

Khasanah, D. R. A. U., Pramudibyanto, H., & Widuroyekti, B. (2020). Pendidikan Dalam Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Sinestesia, 10(1), 41–48.

Kusumah, Y. S. (2017). Inovasi Pembelajaran Matematika Berbasis Multimedia Untuk Meningkatkan Kemampuan Berfikir Matematis Siswa. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika, 1(1).

Mahmudah, U. (2020). Metode Statistika: Step by Step. Penerbit NEM.

Makmur, A., & Aspia, A. (2015). Efektifitas Penggunaan Metode Base Method dalam Meningkatkan Kreatifitas dan Motivasi Belajar Matematika Siswa SMP Negeri 10 Padangsidempuan. EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 1(01). https://doi.org/https://doi.org/10.30596/edutech.v1i01.264

Nadziroh, F. (2017). Analisa Efektifitas Sistem Pembelajaran Berbasis E-Learning. Journal of Computer Science and Visual Communication Design, 2(1), 1–14.

Nalim. (2014). Statistika Inferensial. STAIN Pekalongan Press.

Ningrum, P. N. (2016). Meningkatkan keaktifan dan kemampuan berpikir kreatif melalui pembelajaran kolaboratif berbasis masalah materi kelarutan dan hasil kali kelarutan (ksp) siswa kelas XI SMA Negeri 10 Semarang. Jurnal Pendidikan Sains (JPS), 4(1), 17–28.

Nurfitriyani, M. (2015). Pengaruh kreativitas dan kedisiplinan mahasiswa terhadap hasil belajar kalkulus. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 4(3).

Nurhayati, E. (2020). Meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran daring melalui media game edukasi quiziz pada masa pencegahan penyebaran covid-19. Jurnal Paedagogy, 7(3), 145–150. https://doi.org/https://doi.org/10.33394/jp.v7i3.2645

Pratiwi, S. S. (2017). Pengaruh Keaktifan Mahasiswa dalam Organisasi dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta. Jurnal Pendidikan Dan Ekonomi, 6(1).

Rahmawati, A. S., & Erina, R. (2020). RANCANGAN ACAK LENGKAP (RAL) DENGAN UJI ANOVA DUA JALUR. OPTIKA: Jurnal Pendidikan Fisika, 4(1), 54–62.

Ratih Saputri, R., Mayasari, T., & Huriawati, F. (2017). Implementasi Media Pembelajaran E-Learning Berbasis Web Materi Elastisitas dan Hukum Hooke untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa SMK Negeri 1 Sambirejo. Prosiding SNFA (Seminar Nasional Fisika Dan Aplikasinya), 2, 182–191.

Rimbarizki, R., & Susilo, H. (2017). Penerapan Pembelajaran Daring Kombinasi Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Paket C Vokasi di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Pioneer Karanganyar. J+ Plus Unesa, 6(2).

Sunarto, S. (2018). Pengembangan kreativitas-inovatif dalam pendidikan seni melalui pembelajaran mukidi. Refleksi Edukatika: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 8(2).

Susilo, A. E. (2017). Pengaruh Keaktifan Dan Kedisiplinan Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika Pada Materi Garis Dan Sudut Siswa Kelas VII MTSN Sumberjo Blitar Tahun Ajaran 2016/2017.

Wilda, W., Salwah, S., & Ekawati, S. (2017). Pengaruh kreativitas dan minat belajar terhadap hasil belajar matematika siswa. Pedagogy: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30605/pedagogy.v2i1.667

Yunita, Y., Siswantoro, S., & Sulistiasih, S. (2019). Hubungan Keaktifan dan Motivasi Belajar dengan Hasil Belajar Matematika Kelas Tinggi. Jurnal Pedagogi, 1(8).




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/jppm.v4i2.8130

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Al Khawarizmi
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika
© 
Author
Published by Center for Research and Publication UIN Ar-Raniry and Department Mathematics Education UIN Ar-Raniry.