Pengaruh Mata Kuliah Statistik Terhadap Kemampuan Analisa Data Kuantitatif Mahasiswa Prodi S-1 Ilmu Perpustakaan Angkatan 2011-2012 Fakultas Adab dan Humaniora UIN Ar-Raniry

Zulfikri Zulfikri

Abstract


Permasalahan utama dalam penelitian ini adalah banyaknya mahasiswa yang kesulitan dalam menganalisis data kuantitatif. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh mata kuliah statistik terhadap kemampuan mahasiswa dalam menganalisis data kuantitatif dengan menggunakan metode penelitian kombinasi dengan pendekatan analisis regresi linear sederhana. Hipotesis penelitian ini adalah adanya pengaruh mata kuliah statistik terhadap kemampuan analisis data kuantitatif mahasiswa Prodi S-1 Ilmu Perpustakaan angkatan 2011-2012. Hipotesis tersebut dibuktikan dengan mengumpulkan data melalui angket (kuantitatif) dan wawancara (kualitatif) dimana angket diedarkan kepada 30 sampel dari 60 populasi dengan teknik Purposive Sampling. Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh yang rendah antara mata kuliah statistik dengan analisis data kuantitatif. Namun hal ini bertentangan dengan data wawancara yang menunjukkan bahwa mata kuliah statistik sangat berpengaruh terhadap kemampuan mahasiswa dalam menganalisis data kuantitatif dengan persentase 100%.

Full Text:

PDF

References


Agus Irianto, Statistik: Konsep dasar, Aplikasi, dan pengemba-ngannya, Jakarta: Kencana, 2010.

Achmad Maulidi, Pengertian Data Kuantitatif dan Data Kualitatif. Diakses pada tanggal10 Agustus melalui:http://www. kanalinfo.web.id /2016/03/ pengertian-data-kuantitatif-dan data.html.

Anas Sudijino, Pengantar Statistik Pendidikan, Jakarta: Rajawali Press, 2009.

Ating Somantri. Aplikasi Statistika dalam Penelitian.Bandung, Pustaka setia Bandung, 2006.

Azwar S. Reliabilitas dan ValiditasYogyakarta: Pustaka Belajar Offset 2000

Burhan Bungin, Metodelogi Penelitian Kuantitatif: komunikasi, Ekonomi, dan Kebijakan Publik Serta Ilmu-Ilmu Sosial Lainnya. Jakarta: Kencana, 2011.

Hartono. Statistik Untuk Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Hidayat Huang, Manfaat Statistika dalam Analisis Hasil Penelitian. Diakses pada tanggal 11 Agustus 2016, melalui: http://www.globalstatistik.com/manfaat-statistika-dalam-analisis-hasil-penelitian/

Isra Mulia, “Pengaruh Pemberian Tugas Mata Kuliah Literasi Informasi Terhadap Pemanfaatan E-Jurnal Oleh Mahasiswa/i S1 Ilmu Perpustakaan Semester Ganjil 2014/2015â€, Skripsi, Banda Aceh: Program Ilmu Perpustakaan dan Informasi, 2016.

Iqbal Hasan. Analisis Data Penelitian Dengan Statistik. Jakarta: Bumi Aksara.

Lies Mustaf Siroh, Pengaruh Penggunaan Media Komik Pada Pembelajaran (Keigo), (Universitas Pendidikan Indonesia, 2015) diakses pada tanggal 22 Agustus 2016 melalui situs: Http:repository.upi.edu/18292/6/S_JEP_0806490_Chapter3.pdf.

M. Iqbal Hasan, Pokok-Pokok Materi Statistik 1 (Statistik Deskriptif), Edisi Kedua. Jakarta: Bumi Aksara, 2003.

Nanang Martono, Metode Penelitian Kuantitatif: Analisis Isi dan Analisis Data Sekunder. Edisi Revisi. Jakarta: Rajawali Pers, 2012.

Zaitun Munar, “Pengaruh Mata Kuliah Retrieval Terhadap Kemampuan Penelusuran Informasi Melalui Search Engine (Google) Oleh Mahasiswa/i S1 Ilmu Perpustakaan Angkatan 2011-2012â€, Skripsi, Banda Aceh: Program Ilmu Perpustakaan dan Informasi, 2016.

Zakapedia, Pengertian Populasi dan Sampel. Diakses pada tanggal 14 Maret 2016, http://www.pengertianahli. com/2013/11/ pengertian-populasi-dan-sampel.html.

Zakapedia, Pengertian Hipotesis Penelitian, Diakses pada tanggal 14 Maret 2016 melalui: http://www.pengertianahli. com/2013/ 12/pengertian-hipotesis-penelitian.html.




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/1229

Refbacks

  • There are currently no refbacks.