Inventaris Jenis Fitoplankton Di Pulau Pusong, Langsa, Aceh

Andri Yusman Persada, Zidni Ilman Navia, Andini Saputri, Kartika Aprilia Putri, Beni Al Fajar

Abstract


Plankton merupakan organisme kecil yang melayang di dalam badan air pada perairan dan memiliki kemampuan bergerak yang pasif. Perubahan kondisi lingkungan menentukan kehadiran komunitas plankton yang hadir. Plankton terbagi menjadi fitoplankton dan zooplankton. Fitoplankton merupakan plankton yang dapat melakukan fotosintesis. Salah daerah pesisir yang berada di Kota Langsa adalah Pulau Pusong. Penelitin ini bertujuan untuk mengetahui  jenis fitoplankton apa saja yang terdapat di perairan sekitar Pulau Pusong dan kondisi lingkungan di perairan sekitar Pulau Pusong. Pencuplikan sampel plankton di perairan Pulau Pusong dilakukan sebanyak empat titik sampling. Pengukuran sampel air dilakukan dengan tiga ulangan. Ada 30 jenis fitoplankton yang diperoleh yang terdiri dari genus yaitu Bacillaria, Bacteriastrum, Biddulphia, Ceratium, Chaetoceros, Coscinusdiscus, Dactyliosolen, Dithylum, Eucampia, Leucosolonia, Merismopedia, Navicula, Nitzschia, Odentella, Planktonella, Pseudo-nitzschia, Pyrocystis, Rhizosolenia, dan Thalassionema.

Keywords


fitoplankton; chaetoceros; pulau pusong

Full Text:

PDF

References


Asriyana, Yuliana. (2012). Produktivitas Perairan, Bumi Aksara, Jakarta.

Aunurohim. (2008). Fitoplankton Penyebab Harmful Algae Blooms (HABS) di Perairan Sidoarjo. Biologi. FMIPA.

Barus, T. A. (2002). Pengantar Limnologi. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Depdiknas. Jakarta.

Fachrul, M. F., Ediyono S. H., & Wulandari, M. (2008). Komposisi dan Model Kelimpahan Fitoplankton di Perairan Sungai Ciliwung. Biodiversitas. Vol. 9. No. 4. 296-300.

Odum. (1993). Dasar-Dasar Ekologi (Terjemahan). Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Rokhmin, D. (2013). Pengelolaan Sumber Daya Wilayah Pesisir dan Lautan Secara Terpadu. Balai Pustaka. Jakarta.

Sachlan. (1972). Planktonologi Correspondence Cource Centre. Direktorat Jenderal Perikanan. 103.

Webber, H. H., Thurman,V. (1991). Marine Ecology. Second Edition. Harper Collins Publisher. New York.

Wulandari, D. Y., Pratiwi, N. T. M., & Adiwilaga, E. M. (2014). Distribusi Spasial Fitoplankton di Perairan Pesisir Tangerang, Jurnal Ilmu Pertanian Indonesia (JIPI). Vol. 19. 156-162.

Yusuf, M., Handoyo, G., Muslim, & Wulandari, S. Y. (2012). Karakteristik Pola Arus Dalam Kaitannya Dengan Kondisi Kualitas Perairan dan Kelimpahan Fitoplankton di Perairan Kawasan Taman Nasional Laut Karimunjawa. Buletin Oseanografi Marina. Vol. 1. 63-74.




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/ekw.v5i1.4494

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Author

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

P-ISSN : 2460-8912
E-ISSN : 2460-8920

ELKAWNIE

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Elkawnie: Journal of Islamic Science and Technology in 2022. Published by Faculty of Science and Technology in cooperation with Center for Research and Community Service (LP2M), UIN Ar-Raniry Banda Aceh, Aceh, Indonesia.

View full page view stats report click here

Flag Counter