Aktivitas Siswa Menggunakan Pembelajaran Make A Match

Eva Nauli Taib, Intan Raihan, Nurlia Zahara

Abstract


Kurang bervariasinya penggunaan model pembelajaran yang diterapkan saat proses pembelajaran di kelas VIII/F MTsS Darul Ihsan, Siswa menjadi kurang aktif dan jenuh selama pembelajaran berlangsung. Menggunakan pembelajaran make a match menjadi salah satu alternatif untuk mengatasi permasalahan tersebut. Tujuan penelitian ini untuk melihat aktivitas siswa kelas VIII/F MTsS Darul ihsan. Penelitian ini menggunakan metode pre-experimental. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas VIII yang terdiri dari 6 kelas yaitu kelas A, B, C, D, E dan F dan sampel pada penelitian ini yaitu kelas VIII/F. pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu observasi untuk mengumpulkan datanmengenai aktivitas siswa. Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini menggunakan lembar observasi yang diisi oleh observer dan dianalisis menggunakan rumus persentase. Hasil penelitian menunjukkan aktivitas siswa pada pertemuan I didapatkan 88,75% dengan kriteria sangat baik dan meningkat pada pertemuan II 96,25% dengan kriteria sangat baik. Aktivitas siswa menggunakan pembelajaran make a match mengalami peningkatan

Keywords


Aktivitas Siswa, Pembelajaran, Make a Match, pre-experimental.

Full Text:

PDF

References


Nurhalizah, M. 2020. Kajian Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. e-Jurnal, 9(3), 5.

Payadnya, P. A. A dan Jayantika, G. A. N. T. 2018. Paduan Penelitian Eksperimen Beserta Analisis Statistik dengan SPSS. Yogyakarta: Deepublish.

Ririantika, dkk. 2020. Penerapan Model Pembelajaran Tipe Make a Match Terhadap Hasil Belajar Bahasa Indonesia. Jurnal Cakrawala Indonesia, 5(1), 4.

Sariyyah, N dan Adi, N. A. 2023. Implementasi Model Make A Match Berbantuan Pocket Book Untuk Meningkatkan Aktivitas Pembelajaran IPA. Journal on Education, 5(2), 5227.

Ulum, M. 2021. Media Pembelajaran Karton Bekas. NTB: Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia.

Widiasworo, E. 2018. Cerdas Pengelolaan Kelas. Yogyakarta: Diva Press.

Yohana, S. 2021. Kooperatif Tipe Investigation Dan Aktivitas Belajar. NTB: Yayasan Insan Cendekia Indonesia Raya.

Yumnah, S., dkk. 2022. Psikologi Pendidikan. Surabaya: Cipta Media Nusantara.

Zakiah, I. R. 2019. Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match. Mathematics Education Journal, 1(2), 42.




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/jk.v1i1.23185

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Kompetensi

ISSN : 0216-3390
Published By Faculty of Tarbiyah and Teacher Training Ar-Raniry State Islamic University Banda Aceh, Indonesia.
Email : kompetensi@ar-raniry.ac.id

 Lisensi Creative Commons
Jurnal Kompetensi: is licensed under  a Creative Commons Attribution 4.0 International License CC BY-SA 4.0

Flag Counter

Indexed By :