PENGEMBANGAN KOLEKSI PERPUSTAKAAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA 22 KOTA JAMBI
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pengembangan koleksi perpustakaan yang dilakukan di Sekolah Menengah Pertama 22 Kota Jambi. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif, teknik pengumpulan data yakni melalui wawancara terstruktur serta studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perpustakaan SMP 22 Kota Jambi melaksanakan kegiatan pengembangan koleksi perpustakaan melalui tahapan yang dimulai dari analisis pengguna, seleksi, pengadaan, penyiangan, dan diakhiri dengan evaluasi koleksi. Seluruh tahapan ini berjalan dengan lancar dan disertai dengan beberapa kendala seperti kurangnya dana, tidak adanya kebijakan pengembangan koleksi, dan tidak adanya kebijaka seleksi. Adapun saran dari peneliti adalah perpustakaan SMP 22 Kota Jambi membuat kebijakan pengembangan koleksi, membuat kebijakan seleksi koleksi, mengalokasikan dana paling sedikit 5% untuk pengembangan perpustakaan, dan menyediakan layanan perpustakaan berbasis teknologi informasi.
Full Text:
PDFReferences
Athiatul Haqqi, ”Kebijakan Pengembangan Koleksi” Diktat Matakuliah Pembinaan dan Pengembangan koleksi UIN Sultan Thaha Saifuddin Jambi, 2015.
Clayton, Peter & G E Gorman. Managing Information Resources in Libraries, London: Library Association, 2001.
Darmono, Perpustakaan sekolah: pengelolaan perpustakaan sekolah, Jakarta: Bumi Aksara, 2007.
Elva Rahmah, Testiani Makmur, Kebijakan Sumber Informasi Perpustakaan:teori dan aplikasi, Yogyakarta: Graha ilmu, 2015.
Evans Edward, Developing Library Ana Information Center Collection, Wetsport: Libraries Unlimited, 2000
Fika Yuliarti AS, Analisis pemanfaatan perpustakaan sekolah dalam menumbuhkan minat baca siswa kelas II di SD Islam Al-Badar Tulungagung, Malang: Universitas Muhammadiyah Malang, 2017.
Lasa HS, Membina perpustakaan madrasah dan sekolah islam, Yogyakarta: Adicita, 2002.
Lexy J Moleong, Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2007.
Muhammad Rum, Model Pembinaan Karir Pustakawan di Lingkungan Ikatan Pustakawan Indonesia (IPI) Provinsi jambi. Jambi, 2013.
Standar Nasional Perpustakaan (SNP 008:2011), Perpustakaan Nasional Republik Indonesia, 2011.
Undang-undang nomor 43 tahun 2007 tentang perpustakaan.
Undang-undang nomor 2 tahun 1989 tentang sistem pendidikan nasional.
Wartman, William A, Collection Development: Background and Principles, Chicago: America Library Association, 1989.
Wawancara dengan pustakawan SMP 22 Kota Jambi
Yulia yuk, Jayanti G Sujana, Pengembangan Koleksi, Jakarta: Universitas terbuka, 2009.
Sulistyo-Basuki, Pengantar Ilmu Perpustakaan, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1991.
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia. “Kamus Besar Bahasa Indonesia Daring”, dalam https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/perpustakaan diakses tanggal 28 September 2019.
Sujana, Janti. “Mengoptimumkan Pengembangan Koleksi”, dalam http://bpibart.blogspot.com /2006/10/ mengoptimumkan-pengembangan-koleksi.html Diakses tanggal 14 Oktober 2019.
DOI: http://dx.doi.org/10.22373/5985
Refbacks
- There are currently no refbacks.