Kepribadian Hardiness dan Dukungan Sosial sebagai Faktor Determinan Optimisme Mahasiswa Penyintas Covid-19

Shofi Maulina Fitrananda, Tri Naimah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepribadian hardinessdan dukungan sosial terhadap optimisme pada mahasiswa penyintas covid-19. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik insidental.Subjek penelitian ini berjumlah 154 mahasiswa penyintas covid-19.Data dikumpulkan dengan memodifikasi instrumen skala kepribadian hardiness (α = 0.869),  skala dukungan sosial (α =0.915)  dan skala optimisme (α = 0.911). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif korelasional. Teknik analisis data  yang digunakan adalah teknik regresi ganda.  Hasil analisis data menunjukkan ada pengaruh kepribadian hardiness dan dukungan sosial terhadap optimisme mahasiswa penyintas covid-19. Kontribusi kepribadian hardiness dalam menjelaskan optimisme sebesar 67.6%, sedangkan kontribusi dukungan sosial terhadap optimisme sebesar 19,4%.

 

Kata Kunci : Kepribadian Hardiness, Dukungan Sosial, Optimisme


Keywords


Kepribadian Hardiness, Dukungan Sosial, Optimisme

Full Text:

PDF

References


A. Primadi, .M.Noor Rochman Hadjan. (2010). Optimism, Hope, Family Social Support, and People with epilepsy’s Quality Of Life. Jurnal Psikologi, 3 No. 2(epilepsi, kualitas hidup, optimisme, harapan, dukungan sosial keluarga), 123–133.

Argaheni, N. B. (2020). Sistematik Review: Dampak Perkuliahan Daring Saat Pandemi COVID-19 Terhadap Mahasiswa Indonesia. PLACENTUM: Jurnal Ilmiah Kesehatan Dan Aplikasinya, 8(2), 99. https://doi.org/10.20961/placentum.v8i2.43008

Arieska, ririn, & Rinaldi. (2011). Hubungan Antara Hardiness dengan Optimisme pada Remaja Penghuni Panti Asuhan Kota Bukittinggi. Faculty of Psychology Diponegoro University, 1–9.

Augustiya, T., Nurislamiaty, Q., Al-fatoni, M. D., & Rachma, L. N. (2019). Hubungan Orientasi Karier dengan Optimisme pada Mahasiswa Jurusan Keagamaan UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Jurnal Psikologi Islam Dan Budaya, 2(1), 31–42. https://doi.org/10.15575/jpib.v2i1.4014

Burešová, I., Jelínek, M., Dosedlová, J., & Klimusová, H. (2020). Predictors of Mental Health in Adolescence: The Role of Personality, Dispositional Optimism, and Social Support. SAGE Open, 10(2). https://doi.org/10.1177/2158244020917963

Goleman, D. (2006). Emotional Intellegence. Bantam Dell.

Iqbal, M. (2015). Pengolahan Data dengan Regresi Linier Berganda. In Perbanas Institute Jakarta.

John M. Ivancevich. (2004). Human Resource Management. McGraw-Hill/Irwin.

Kobasa, S. C., Maddi, S. R., & Kahn, S. (1982). Hardiness and health: A prospective study. Journal of Personality and Social Psychology, 42(1), 168–177. https://doi.org/10.1037/0022-3514.42.1.168

Kurniawan, Y., & Susilo, M. N. I. B. (2021). Bangkit Pascainfeksi: Dinamika Resiliensi pada Penyintas Covid-19. Philantrhopy: Journal of Psychology, 5(1), 131. https://doi.org/10.26623/philanthropy.v5i1.3326

Maddi, S. (2013). Hardiness: turning stressfuk circumstances into resilient growth. In Leadership & Organization Development Journal (Vol. 28, Issue 1). Springer Dordrecht Heidelberg.

Maramis J, C. J. (2019). Hubungan Antara Kepribadian Hardiness dengan Optimisme Masa Depan pada Mahasiswa Profesi Ners di Universitas Klabat. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 49–55. https://doi.org/https://doi.org/10.35974/jsk.v6i1.2259

Nirmala, A. P. (2013). Tingkat Kebermaknaan Hidup dan Optimisme pada Ibu Yang Mempunyai Anak Berkebutuhan Khusus. Developmental and Clinical Psychology, 2(2), 6–12.

Nurtjahjanti, H., & Ratnaningsih, I. Z. (2011). Hubungan Kepribadian Hardiness Dengan Optimisme Pada Calon Tenaga Kerja Indonesia (Ctki) Wanita Di Blkln Disnakertrans Jawa Tengah. Jurnal Psikologi Undip, 10(2), 126–132. https://doi.org/10.14710/jpu.10.2.126-132

Ozbay, F., Johnson, D. C., Dimoulas, E., Morgan, C. A., Charney, D., & Southwick, S. (2007). Social support and resilience to stress: from neurobiology to clinical practice. Psychiatry (Edgmont (Pa. : Township)), 4(5), 35–40.

Sarafino, E. P. (2006). Health psychology : biopsychosocial interactions. John Wiley & amp.

Sari, R. P., & Thamrin, W. P. (2020). Hubungan Dukungan Sosial Dan Optimisme Pada Atlet Bulu Tangkis. Jurnal Psikologi, 13(2), 146–155. https://doi.org/10.35760/psi.2020.v13i2.3168

Seligman, M. E. P. (2006). Learned Optimism: How to Change Your Mind and Your Life. In Learned Optimism (Vol. 9, Issue 3, p. 319).

Sinaga, D. H., & Kustanti, E. R. (2017). Hubungan Antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Efikasi Diri Wirausaha pada Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro. Jurnal Empati, 06(3), 74–79.

Singh, S., Bhutani, S., & Fatima, H. (2020). Surviving the stigma: lessons learnt for the prevention of COVID-19 stigma and its mental health impact. Mental Health and Social Inclusion, 24(3), 145–149. https://doi.org/10.1108/MHSI-05-2020-0030

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Thanoesya, R., & Ifdil, I. (2016). Konsep Diri dan Optimisme Mahasiswa dalam Proses Penulisan Skripsi. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 2(Sef-Consept, Optimism), 58–61.

Vollman, M., Antoniw, K., Hartung, M. verda, & Renner, B. (2010). Social Support as Mediator of the Stress Buffering Effect of Optimism: The Importance of Differentiating the Recipients’ and Providers’ Perspective. European Journal of Personality, 25, 146–154. https://doi.org/10.1002/per

Wardani, I. A., & Sugiharto, D. Y. P. (2020). Hubungan Adversity Quotient dan Dukungan Sosial Dengan Optimisme Akademik Pada Siswa SMP Negeri 1 Wanadadi. KONSELING EDUKASI “Journal of Guidance and Counseling,” 4(2), 160–178. https://doi.org/10.21043/konseling.v4i2.7975

WHO. (2022). Coronavirus disease (COVID-19) pandemic. World Health Organization.




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/psikoislamedia.v7i2.14252

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Shofi Maulina Fitrananda, Tri Naimah

PSIKOISLAMEDIA
Published by Faculty of Psychology UIN Ar-Raniry

Journal Secretariat:
Jl. Syeikh Abdur Rauf, Fakultas Psikologi, Kopelma Darussalam UIN Ar-Raniry, Banda Aceh, 23111,
e-mail: psikoislamedia@ar-raniry.ac.id

INDEXED BY:

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.