UJI EFEKTIVITAS CANGKANG KEONG MAS (POMACEA CANALICULATA L) SEBAGAI BIOSORBEN DALAM MENYERAP LOGAM TIMBAL (Pb)

Risna Mauriza, Ashari T. Muhammad, Husnawati Yahya

Abstract


ABSTRAK. Logam berat  Pb merupakan logam berat yang berbahaya bagi kesehatan. Logam Pb dapat merusak sistem organ. Salah satu cara untuk mengurangi adanya kandungan logam Pb dapat dilakukan dengan penggunaan adsorben. Keong mas merupakan salah satu hama bagi aktivitas pertanian. Di dalam cangkang keong mas mengandung banyak kalsium karbonat. Kalsium karbonat dapat dijadikan sebagai adsorben. Penelitian ini bertujuan untuk menguji keefektivan serbuk cangkang keong mas dalam menyerap logam Pb. Penelitian merupakan penelitian kuantitatif. Terdiri dari variabel terikat dan variabel bebas. Variabel terikat terdiri dari konsentrasi 10 ppm timbal dn kecepatan waktu pengadukan 100 rpm. Sedangkan variabel bebas terdiri dari variasi massa serbuk dan waktu pengadukan. Massa serbuk keong mas yang digunakan yaitu 0 gr; 5 gr; 10 gr; 15 gr dan 20 gr dengan variasi waktu pengadukan selama 15 menit dan 30 menit untuk tiap sampel Pb. Tiap Pb yang digunakan dengan konsentrasi 10 ppm. Berdasarkan hasil perhitungan yang diperoleh didapatkan hasil efektivitas serbuk cangkang keong mas dalam menyerap Pb 10 ppm terdapat pada massa 5 gr serbuk cangkang keong mas dan dengan waktu pengadukan 15 menit yaitu sebesar 99,99% dengan hasil penurunan konsentrasi Pb 10 ppm menjadi Pb 0,0001 ppm

 


Full Text:

PDF PDF

References


Atkinss. (1999). Kimia fisika 2. Jakarta : Erlangga.

Cowie, R.H. Hayes KA dan Thiengo SC. (2005). Alien non-marine molluscs in the Islands of the Tropical and Subtropical Pacific: a review. American Malacological Bulletin.( 95-103).

Herlandien, Y. (2013). Pemanfaatan Arang Aktif sebagai Adsorben Logam Berat dalam Air Lindi Di TPA Pakusari Jember. Skripsi. Jurusan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Jember.

Kusnet Mj. (2013). Poisoning dan drug overdose. Mercury. London

Larasati, A.I., Susanawati, L. D dan Suharto B. (2015). Efektivitas Adsorpsi Logam Berat pada Air Lindi menggunakana Media Karbon Aktif, Zeolit dan Silika Gel di TPA Tlekung, Batu, Jurnal Sumberdaya Alam dan Lingkungan. (44-48).

Martins, B.l., Cruz C.V., Luna, A.S., dan Henriques,. C.A. (2006). A Sorpstion and Desorpstion of Pb ions by Dead Sargassum sp. Biomass. Biochemical Engeenering Journal. (310-314).

Media dalam Mengurangi Kadar Kadmium pada Larutan Pupuk. Jurnal Kesehatan Masyarakat.(41-48).

Muhammad D, Chen F, Zhao J, Zhang G dan Wu F. (2009). Comparison of EDTA and Citric Acid- Enhanced Phytoextraction of Heavy Metals in Artifically Metal Contaminated Soil by Typha angustifolia Int J Phytoremediation. (558)

Nonong. (2010). Pemanfaatan Limbah Tahu sebagai Penyerap Logam Krom, Kadmium dan Besi dalam Air Lindi di TPA, Jurnal Pembelajaran Sains, (257-269).

Palar, H. (1994). Pencemaran dan Toksikologi Logam Berat. Jakarta: Rineka Cipta.

SNI 6989. 8:2004. Air dan Air Limbah : Cara Uji Timbal (Pb) secara Spektofotometri Serapan Atom (SSA) Uap Dingin atau Mercury Analyzer

SNI 6989.78:2011. Air dan Air Limbah : Cara Uji Raksa (Hg) secara Spektofotometri Serapan Atom (SSA) Uap Dingin atau Mercury Analyzer.

Snyder, N. F.R. dan Snyder, H. A. (1971). Defenses of The Florida Apple Snail Pomacea paludosa. (175-215)

Suciani, S. (2007). Kadar Timbal dalam Darah Polisi Lalu Lintas dan Hubungannya dengan Kadar Hemoglobin (Studi Pada Polisi Lalu Lintas yang Bertugas di Jalan Raya Kota Semarang). Tesis. Semarang: Magister Gizi Masyarakat Program Pascasarjana Universitas Diponegoro Semarang.

Sulistiono. (2007). Cara aman mengendalikan keong mas. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Institut Pertanian Bogor.

Sunarya. (2010). Kimia Dasar I Berdasarkan Prinsip-Prinsip Kimia Terkini. Bandung: Yarana.

Syauqiah I, Amalia M dan Hetty Kartini A. (2011). Analisis Variasi Waktu Kecepatan Pengaduk pada Proses Adsorpsi Limbah Logam Berat dengan Arang Aktif. Jurnal Info Teknik. (11)

Tzesus, M dan Volesky B, (1992). The Mecanism of Uranium Biosorption by Rhyzopus arrhizus. Biotechnol Bioeng. (385-401).

Utomo S. (2014). Pengaruh Waktu Aktivasi dan Ukuran Partikel terhadap Daya Serap Karbon Aktif dari Kulit Singkong dengan Aktivator NaOH. Seminar Nasional Sains dan Teknologi 2014. Fakultas Teknik Universitas Muhammaddiyah Jakarta.

Widowati dan Wahyu, (2008). Efek Toksik Logam: Pencegahan dan Penaggulangan Pencemaran. Yogyakarta.

Zulalfian. (2006). Merkuri Antara Manfaat dan Efek Penggunaannya Bagi Kesehatan Manusia dan Lingkungan. Pidato Pengukuhan Jabatan Guru Besar Tetap dalam Bidang Ilmu Kimia Analitik pada Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sumatera Utara.




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/p-jpft.v1i3.7841

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

INDEXED BY:

OFFICE:

Gedung Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh. Jalan Syeikh Abdul Rauf, Syiah Kuala, Kopelma Darussalam, Syiah Kuala, Kota Banda Aceh, Aceh, 23111. email: jurnal.phi@ar-raniry.ac.id

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

View My Stats