The Influence of Islamic Marketing, Lifestyle, and Price on Pre-Loved Clothing Purchases: Intention as a Mediator

Novi Indriyani Sitepu, Syifa Salsabila Akustia

Abstract


This study investigates the influence of Islamic marketing strategies, lifestyle factors, and pricing on pre-loved clothing purchase decisions, mediated by purchase intention. The study employs Structural Equation Modeling (SEM) to analyze data collected through questionnaires distributed to 120 respondents in Banda Aceh City, following a sample size determined by the Hair formula. The findings reveal that purchase intention directly impacts purchasing decisions. Additionally, Islamic marketing strategies, lifestyle factors, and pricing all exert a direct influence on purchase intention. Interestingly, the study identifies that lifestyle factors do not have a significant direct effect on purchasing decisions. Furthermore, the analysis demonstrates that purchase intention partially mediates the relationship between Islamic marketing strategies, lifestyle factors, price, and pre-loved clothing purchase decisions. These results suggest that Islamic marketing strategies can be a valuable tool for businesses operating in the pre-loved clothing market.

==============================================================================================================

ABSTRAK – Pengaruh Pemasaran Islami, Gaya Hidup, dan Harga terhadap Pembelian Pakaian Pre-Loved: Minat sebagai Mediator. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh strategi pemasaran Islam, gaya hidup, dan harga terhadap keputusan pembelian pakaian pre-loved dengan minat beli sebagai mediator. Data dikumpulkan melalui sebaran kuesioner kepada 120 responden di Kota Banda Aceh, yang ditentukan dengan rumus Hair. Analisis data dilakukan dengan menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) dalam software AMOS 22. Hasil penelitian menunjukkan bahwa minat beli secara langsung memengaruhi keputusan pembelian. Strategi pemasaran Islam, gaya hidup, dan harga juga secara langsung memengaruhi minat beli. Selain itu, strategi pemasaran Islam secara langsung memengaruhi keputusan pembelian. Namun, gaya hidup tidak menunjukkan pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Lebih lanjut, minat beli memediasi secara parsial pengaruh strategi pemasaran Islam, gaya hidup, dan harga terhadap keputusan pembelian. Oleh karena itu, bisnis preloved disarankan untuk terus menerapkan strategi pemasaran Islam dalam menjalankan usahanya.


Keywords


Preloved, Lifestyle, Purchase Decision, Purchase Intention

Full Text:

DOWNLOAD PDF

References


Afiany, F. D., & Fajari, I. A. (2022). Pengaruh gaya hidup dan harga terhadap minat beli pakaian second di SA Thrift Shop. EKONAM: Jurnal Ekonomi, Akuntansi & Manajemen, 4(1), 18-24.

Ahdiat, A. (2023, July 28). Ini produk yang banyak dibeli konsumen Indonesia lewat media sosial. Databoks. Retrieved from https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/07/28/ini-produk-yang-banyak-dibeli-konsumen-indonesia-lewat-media-sosial

Alzikri, M. R., & Susanti, F. (2023). Pengaruh persepsi konsumen, gaya hidup, terhadap perilaku konsumen dalam pembelian produk second pada toko pakaian bekas Cowboy Collection di Air Tawar Padang di era pandemic Covid-19. Sammajiva: Jurnal Penelitian Bisnis dan Manajemen, 1(2), 58-72.

Andriani, A. D., & Srihandayani, C. M. (2021). Pengaruh gaya hidup, kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian pakaian bekas import di Tempat Biasa Thrift Store Surabaya. Journal of Sustainability Business Research (JSBR), 2(1), 194-207.

Ardansyah, A. (2022). Analisis strategi pemasaran pada masa pandemi Covid-19 di Toko Laksmi Kebaya Lampung. Inovasi Pembangunan: Jurnal Kelitbangan, 10(02), 109-123.

Arista, K. C., & Fikriyah, K. (2022). Pengaruh label halal, harga dan Song Joong Ki sebagai brand ambassador terhadap keputusan pembelian produk Scarlett Whitening di Kabupaten Sidoarjo. Jurnal Ekonomi Syariah Teori dan Terapan, 9(4), 453-466.

Astika, A. (2017). Pengaruh strategi pemasaran berbasis syariah terhadap minat konsumen untuk membeli produk pada Zoya Palembang (Undergraduate thesis, UIN Raden Fatah Palembang).

Aswadana, P., Rahayu, D. A. S., & Effendy, M. A. A. (2022). Pandangan mahasiswa Universitas Negeri Surabaya terhadap perubahan gaya hidup akibat fenomena thrifting. In Prosiding Seminar Nasional Ilmu Ilmu Sosial (SNIIS) (Vol. 1, pp. 532-540).

Dewi, A. R. K., & Mahargiono, P. B. (2022). Pengaruh gaya hidup, promosi, dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian pakaian bekas di Thrift Shop Not Bad Secondhand. JIRM: Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen, 11(2), 60-74.

Dewi, N. M. I. K., Widiati, I. A. P., & Sutama, I. N. (2020). Implikasi penjualan pakaian bekas impor bagi konsumen di Kota Denpasar. Jurnal Interpretasi Hukum, 1(1), 216-221.

Efrianti, & Idrus, N. I. (2020). Preloved shopping: Jual-beli online dan pengelolaannya di Instagram. Jurnal Emik, 3, 55-79.

Fauzan, A., & Rohman, A. (2019). Pengaruh harga dan kualitas produk terhadap minat beli sepeda motor Kawasaki. EKOBIS: Jurnal Ekonomi Bisnis & Manajemen, 9(2), 104-113.

Gustian, D., Setiawati, I., & Widyartati, P. (2017). Pengaruh strategi pemasaran online terhadap peningkatan laba UMKM. Strategi Komunikasi Pemasaran, 20(1), 343-347.

Harahap, D. A. (2015). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen di Pajak USU (PAJUS) Medan. Jurnal Keuangan dan Bisnis, 7(3), 227-242.

Ibrahim, A. (2023). Metodologi Penelitian Ekonomi dan Bisnis Islam - Edisi Revisi (Q. Aini, Ed.). Bumi Aksara.

Juniariani, N. M. R., Sanjaya, I. K. P. W., & Mariyatni, N. P. S. (2020). Pengelolaan keuangan, strategi pemasaran, dan jiwa kewirausahaan untuk mencapai keunggulan bersaing. BISMA: Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 14(2), 125-132.

Kamri, N. A., Ramlan, S. F., & Ibrahim, A. (2014). Qur’anic Work Ethics. Journal of Usuluddin, 40(-), 135-172

Kasim, P. A. (2020). Praktik jual beli pakaian bekas pada masyarakat Muslim dalam perspektif hukum Islam (Undergraduate thesis, IAIN Manado).

Kim, H. S., & Ahmad, I. (2020). Effect of Instagram influencer marketing on consumer-based brand equity. International Journal of Information Management, 14, 146-158.

Kurriwati, N. (2019). Harga dan kualitas terhadap keputusan pembelian. Eco-Entrepreneur, 5(2), 67-79.

Listighfaroh, M. I. (2020). Pengaruh kualitas produk, harga dan promosi terhadap keputusan pembelian produk sabun cair Feira White Shower Cream di Surabaya. Angewandte Chemie International Edition.

Matondang, A. (2019). Dampak modernisasi terhadap kehidupan sosial masyarakat. Wahana Inovasi: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UISU, 2(1), 86-102.

Maulidah, F., & Russanti, I. (2021). Faktor – faktor yang mempengaruhi minat beli konsumen terhadap pakaian bekas. Jurnal Online Tata Busana.

Muhyiyudin, M. I. (2023). Tinjauan hukum Islam terhadap praktik jual beli pakaian bekas tidak layak pakai di pasar Anjongan Kabupaten Mempawah Kalimantan Barat. (Skripsi, Universitas Islam Indonesia, Jakarta).

Nafiri, M. W. (2023). Pengaruh brand import, harga, dan fashion life style. (Skripsi. Digilab Library Uin Khas, Jember). Retrieved from http://digilib.uinkhas.ac.id/17380/1/SKRIPSI%20WISNU%20FIX.pdf

Nasution, A. E., Putri, L. P., & Lesmana, M. T. (2019). Analysis of the effect of price, promotion, trust and consumer characteristics on consumer purchasing decisions at 212 Marts in Medan City. Proceedings of The National Seminar on Entrepreneurship, 1(1), 165-172.

Pangestu, S. D., & Suryoko, S. (2016). Pengaruh gaya hidup (lifestyle) dan harga terhadap keputusan pembelian (Studi kasus pada pelanggan Peacockoffie Semarang). Jurnal Administrasi Bisnis, 5(4), 519-530.

Pratama, W. P. (2023). Ekonomi.Bisnis.Com. Retrieved June 16, 2023, from https://ekonomi.bisnis.com/read/20230327/12/1640811/terungkap-titik-rawan-dan-modus-penyelundupan-impor-pakaian-bekas

Rizka, F. F. (2022). Fashion thrifting sebagai budaya populer di kalangan mahasiswa. (Universitas Pasundan: Institutional Repositories & Scientific Journals, Pasundan).

Septiana, A. (2015). Analisis perilaku konsumsi dalam Islam. DINAR: Jurnal Ekonomi dan Keuangan Islam, 2(1), 1-18.

Setijadi, S., & Wijaya, W. S. (2021). Pengaruh merek, harga, fitur produk dan gaya hidup terhadap keputusan pembelian smartphone Xiomi di Toko Cendana Cell Banjarnegara. MEDIKONIS: Media Ekonomi Dan Bisnis.

Sitepu, N. I. (2016). Perilaku konsumsi Islam di Indonesia. JPED: Jurnal Perspektif Ekonomi Darussalam, 2(1), 91-106.

Suharno, S., & Sutarso, Y. (2010). Marketing in practice (1st ed.). Yogyakarta: Graha Ilmu.

Triadi, S., Rahayu, Y., & Kusnanto, D. (2021). Pengaruh gaya hidup dan harga terhadap keputusan pembelian handphone. Jurnal Manajemen, 13(2), 257-267.

Trisnawati, T. Y. (2016). Fashion sebagai bentuk ekspresi diri dalam komunikasi. Jurnal The Messenger: Cultural Studies, IMC and Media, 3(2), 36-47.

iesibisono, R. T., Arsa, A., & Mutia, A. (2020). Analisis strategi marketing syariah dalam meningkatkan penjualan pada 212 Mart Mayang Kota Jambi. (Doctoral Dissertation, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi).

Wibowo, A. H. (2019). Pengaruh kenyamanan, harga, persepsi kualitas dan gaya hidup terhadap keputusan pembelian Coffee Toffee di Surabaya. (Repositori Universitas Hayam Wuruk Perbanas, Surabaya).

Wulandari, R. D., Zuanda, F., & Ajaib, M. (2021). Pelatihan strategi pemasaran kerupuk kemplang Deva Armina di tengah pandemi Covid 19. SULUH ABDI: Jurnal Ilmiah Pengabdian Masyarakat, 3(1), 30-36.




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/share.v13i1.20089

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2024 Novi Sitepu, Syifa Salsabila Akustia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.